Ejakulasi dini adalah salah satu gangguan seksual yang dapat merusak keharmonisan rumah tangga. Setiap pria yang mengalami masalah seksual ini perlu mencari jalan keluar untuk menyembuhkannya.
Jika anda mengalami ejakulasi dini maka anda bisa memilih beberapa cara mengatasinya, diantaranya minum obat kuat, mengikuti latihan kegel, dan melakukan posisi seks tertentu saat sedang bercinta.
Banyak ahli sepakat menyebutkan bahwa posisi seks berhubungan langsung dengan daya tahan pria. Melakukan posisi seks tertentu akan menstimulasi sistem syaraf menjadi sangat responsif dan menyebabkan ejakulasi yang terlalu cepat.
Begitu pula sebaliknya, terdapat beberapa posisi bercinta yang jika dilakukan dapat memperlama durasi hubungan seks atau mencegah ejakulasi dini terjadi. Apa saja posisi-posisi seks tersebut?
Posisi Seks untuk Mencegah Ejakulasi Dini
Melalui artikel kali ini, kita akan membahas beberapa posisi seks yang sebaiknya dilakukan dan tidak boleh dilakukan oleh pria yang menderita ejakulasi dini, mari kita bahas satu persatu:
1. Hindari posisi missionaris
Posisi seks ini adalah salah satu gaya bercinta paling dasar dan paling umum dilakukan oleh pasangan suami istri. Teknik bercinta ini sering juga disebut dengan gaya Man on Top atau MOT, pria berada di atas wanita.
Gaya ini sangat disenangi karena posisi tubuh yang berhadap-hadapan membuat rangsangan seksual yang terjadi semakin intens, dan hal ini yang menyebabkan sistem syaraf sangat terangsang dan dapat memicu ejakulasi dini.
Hindari melakukan posisi seks misionaris jika anda menderita ejakulasi dini, dan sebagai gantinya lakukanlah posisi seks wanita di atas atau woman on top.
2. Lakukan posisi seks Woman on Top
Tidak seperti gaya misionaris yang mengharuskan pria berada di pihak yang aktif maka gaya woman on top menjadikan pria sangat pasif dan membiakan wanita yang memegang kendali selama hubungan intim berlangsung.
Karena pasif maka sistem saraf cenderung lebih stabil, aliran darah tidak terlalu kencang dan semangat tidak terlalu menggebu-gebu. Seperti kita tahu seks yang menggebu-gebu cenderung dapat menyebabkan ejakulasi dini pada pria.
Di sisi lain gaya ini juga sangat disukai kaum wanita karena mereka dapat mengendalikan bagaimana penis melakukan penetrasi seperti menentukan kedalaman dan sudut penetrasi.
3. Hindari posisi seks berdiri
Beberapa terapis seks berpendapat bahwa posisi seks berdiri dapat menyebabkan ejakulasi dini dan sebaiknya dihindari. Saat sedang melakukan posisi ini banyak energi yang dikeluarkan dan sehingga aliran darah akan mengalir lebih kencang dari jantung ke seluruh tubuh termasuk ke penis.
Detak jantung yang bertambah cepat dapat memicu face emisi pada proses ereksi penis yang dapat mempercepat terjadinya ejakulasi. Sebaiknya hindari posisi seks berdiri jika anda mengalami ejakulasi dini.
4. Lakukan posisi seks menyamping
Salah satu gaya seks yang juga umum dilakukan pasangan suami istri adalah posisi spoon atau menyamping. Posisi ini dapat dilakukan dengan mudah dimana pria dan wanita tidur berbaring dengan wajah saling berhadap-hadapan sementara penis melakukan penetrasi ke miss v.
Gaya ini tidak membutuhkan tenaga yang besar dan cenderung membuat orang lebih santai. Akibatnya tubuh jadi lebih stabil dan tidak grasa grusu seperti orang yang penuh nafsung sedang bercinta.
5. Selalu awali percintaan dengan pemanasan
Salah satu hal yang wajib dilakukan sebelum bercinta adalah foreplay atau pemanasan. Tujuannya untuk mempersiapkan tubuh melakukan hubungan intim. Dengan foreplay akan tercipta keintiman dan kemesraan yang dapat memudahkan penetrasi.
Foreplay yang dilakukan selama 15 menit sebelum penetrasi sangat membantu wanita lebih cepat terangsang. Jika anda menderita ejakulasi dini maka jangan sekali-kali melakukan penetrasi sebelum pasangan anda telah berada diambang orgasme.
Demikian beberapa jenis posisi seks yang sebaiknya dilakukan dan juga tidak boleh dilakukan jika anda menderita ejakulasi dini. Cara terbaik yang perlu anda lakukan adalah melakukan eksperimen dan mencoba posisi seks tertentu dan kemudian memperhatikan reaksi tubuh anda.
Jika anda telah memesan ebook Rahasia Ejakulasi, anda bisa mengetahui daftar lebih lengkap posisi seks yang sebaiknya dihindari dan sebaiknya dilakukan agar bisa berhubungan seks lebih lama.
Dalam ebook ini juga anda akan mempelajari beberapa latihan bersama istri seperti latihan melakukan masturbasi dan dilanjutkan dengan latihan menahan ejakulasi saat bercinta. Tujuan latihan tersebut adalah melatih respon tubuh terhadap rangsangan seksual yang muncul dan bagaimana mengendalikannya.
Jika anda tertarik mengetahui bagaimana cara mengatasi ejakulasi dini secara alami, silahkan order ebook Rahasia Ejakulasi disini.